A. Metode Umum
Metode yang lebih umum
mengandung dua pengertian, yaitu : memberikan lebih banyak data mengenai
keseluruhan perkembangan atau beberapa aspeknya, dan meninjau pengaruh faktor
endogen (bawaan) atau eksogen (lingkungan, khususnya kebudayaan) bagi
perkembangan seseorang. Metode umum ini terdapat 4 metode, yaitu :